Selasa, 24 September 2013

Cara Mengetahui Jumlah Pengunjung Blog

7:10 PM

Ilustrasi
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi ilmu tentang Cara Mengetahui Jumlah Pengunjung Blog Kita. Bagi para blogger seperti saya tentunya ingin agar blog kita ramai dikunjungi. Pengunjung menurut saya merupakan suatu tolak ukur keberhasilan suatu blog. Nah, tentunya kita sebagai pemilik blog ingin mengetahui hasil kerja keras kita dalam membangun blog, salah satunya dengan mengetahui jumlah pengunjung blog kita.

Sebenarnya untuk mengetahuinya ada beberapa cara, salah satunya dengan melihat data statistik pengunjung yang disediakan oleh blogger itu sendiri. Langkahnya mudah, cukup log in ke www.blogger.com dan Anda akan melihat jumlah penayangan blog Anda. Tapi perlu diingat, jumlah itu adalah jumlah penayangan bukan jumlah pengunjung.

Visitors
Untuk kali ini kita akan menggunakan widget untuk memperlihatkan jumlah pengunjung blog kita. Widget yang akan kita gunakan adalah Flag Counter. Contohnya seperti ini -->



Berikut langkah memasang widget Flag Counter pada blog kita.

2. Atur tampilan widget sesukamu.
3. Setelah dirasa pas lalu klik GET YOUR FLAG COUNTER.
4. Maka akan muncul seperti ini.


Flag Counter

5. Klik skip lalu akan muncul script HTML.
6. Copy script HTML itu dan pasang di blog kamu.
7. Log in di blogger lalu pilih Tata Letak/Layout.
8. Lalu tambahkan gadget di tempat yang anda mau.
9. Pilih HTML/Java Script.
10. Paste script yang telah dicopy tadi di dalam kolom konten, beri
      judul Visitors.

Menambahkan Script HTML

11. Klik simpan.
12. Sekarang blog Anda sudah terpasang widget Flag Counter.

Sekian tips mengenai Cara Mengetahui Jumlah Pengunjung Blog. Jika ada hal yang kurang jelas silahkan tanyakan. Semoga bermanfaat !

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

5 comments:

 

© 2013 Aris Fajrianto. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top